Senin, 13 Maret 2017

KECERDASAN BUATAN - PERTEMUAN 1


Kecerdasan Buatan

1.      Latar Belakang
Di zaman modern seperti sekarang ini peran komputer semakin mendominasi kehidupan manusia. Maka tidak heran kalau ada Kecerdasan Artificial Intelligence merupakan salah satu bagian ilmu komputer yang membuat agar mesin (komputer) dapat melakukan pekerjaan seperti dan sebaik yang dilakukan manusia. Pada awal diciptakannya, komputer hanya difungsikan sebagai alat hitung saja.

2.    
  Penjelasan

Tujuan Kecerdasan Buatan:

·         Membuat mesin menjadi lebih pintar (tujuan utama)
·         Memahami apa itu kecerdasan (tujuan ilmiah)
·         Membuat mesin lebih bermanfaat (tujuan entrepreneurial)

Implementasi kecerdasan buatan dapat diterapkan pada bidang:
a)      Visualisasi Komputer
b)      Pengenalan Suara
c)      Sistem Pakar
d)     Permainan

Contoh hasil implementasi



3.      Penutup
a)      Kesimpulan
Dengan adanya kecerdasan buatan, diharapkan tidak menutup kemungkinan hanya dengan data pengetahuan yang terbatas, sebuah komputer dapat berpikir seperti manusia dalam menghadapi masalah.
b)      Saran
Untuk memahami lebih lanjut tentang Keamanan Jaringan Vulnerability alangkah lebih baiknya anda mempelajarinya di buku-buku yang terpercaya.

Link Github: Link Github

Plagiarism: 





Tidak ada komentar:

Posting Komentar